Penetapan Target Retribusi Daerah Tahun 2024 Pemerintah Kabupaten Batu Bara

Rapat Penetapan Target Retribusi Daerah Tahun 2024 Pemerintah Kabupupaten Batu Bara pada Jumat, 03 Februari 2023 bertempat di Ruang Rapat Sekretariat Daerah Kab. Batu Bara di Kecamatan Lima Puluh. Rapat tersebut dibuka oleh Sekretaris Bapenda Kab. Batu Bara dan dihadiri para Kabid dan Kasubbid Bapenda Kab. Batu Bara dan juga perwakilan dari OPD terkait seperti dari Dinas Perikanan dan Peternakan, Disporabudpar, Satpol PP, DPUTR, DPMPTSP, Dishub, Bappelitbangda dan Dinkes PPKB.